Ini Baru Bhinneka Tunggal Ika Broo .!! Bupati Karo Terima Bantuan APD dari Persekutuan Gereja Tionghoa Indonesia

TransKota.com - Juli 8, 2020
Ini Baru Bhinneka Tunggal Ika Broo .!! Bupati Karo Terima Bantuan APD dari Persekutuan Gereja Tionghoa Indonesia
 - ()
Kabanjahe, Bersama News Tv

Bupati Karo, Terkelin Brahmana, SH, MH, saat menerima APD sumbangan PGTI. Foto: Ist

      Tanpa memandang suku, agama, ras dan antar golongan (Sara), Persekutuan Gereja-gereja Tionghoa Indonesia (PGTI) memberikan bantuan Alat Pelindung Diri (APD) yang diterima Bupati Karo, Terkelin Brahmana, SH, MH, selaku Ketua GTPP Covid-19 Karo, Selasa (07/07/2020) bertempat di lapangan Samura di Kabanjahe, Kabupaten Karo, Sumatera Utara. Ini baru bhinneka tunggal ika broo..!!
       Hadir dalam penyerahan itu,  Dandim 0205/TK, Letkol Inf Taufik Rizal Batubara, Kapolres Karo, AKBP Yustinus Setyo Indriyono, Kajari Karo, Denny Ahmad, SH, MH, Ketua KPUD  Karo, Gemar Tarigan, ST, Wadanyonif 125/SMB, Mayor Inf Irwansyah, Dansub Denpom I/2-1, Kapten CPM Dwi Darsono dan Ketua Moderamen GBKP, Pdt Agustinus Purba.
     “Penerimaan bantuan APD ini kebetulan bersamaan dengan digelarnya upacara operasi pendisplinan protokol kesehatan Covid-19, oleh tim gabungan TNI /POLRI,” ujar Terkelin sembari mengatakan, apa yang diberikan PGTI patut diapreisasi, karena dalam kondisi sulit masih mau membantu dengan mengesampingkan sara.
     Sementara itu, perwakilan PGTI, Ibrahim menyebut, pihaknya memberikan bantuan APD sebanyak 3 kotak yang terdiri dari masker kain untuk diserahkan kepada GTPP Karo.
      Dandim 0205 /TK, Letkol Inf Taufik Rizal Batubara, mengapresiasi PGTI yang telah menyumbangkan APD dalam rangka operasi pendisiplinan protokol kesehatan yang sudah dimulai sejak diresmikan bupati Karo, pada hari itu juga.
 
       “APD ini segera didistribusikan ke masyarakat, dengan cara turun ke lokasi titik rawan kerumunan dan keramaian. Pencegahan inilah kita disiplinkan agar masyarakat tahu bahwa kehidupan tatanan normal baru, tanpa disadari harus dilaksanakan,” ujar Taufik. (ALS)
Editor: Mulianta Ginting

Tinggalkan Komentar

Terkini Lainnya

Ini kata Warga ketika Melihat Video SAdAP Yang Viral !

Ini kata Warga ketika Melihat Video SAdAP Yang Viral !

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   BERANDA   Daerah   Headline   Hukum & Kriminal   Kilas Daerah
Hadiri Malam Kenal Pamit Kapolda Sulsel, Pangdam XIV/Hsn Berharap Sinergitas Antara Kodam XIV/Hsn dan Polda Terus Dapat Terjalin Baik

Hadiri Malam Kenal Pamit Kapolda Sulsel, Pangdam XIV/Hsn Berharap Sinergitas Antara Kodam XIV/Hsn dan Polda Terus Dapat Terjalin Baik

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   BERANDA   Daerah   Headline   Nasional
Terpusat di Makassar, KASAD Hadiri Hari Juang TNI AD Ke 78,  Dan Berikan Apresiasi Kekompakan Forkopimda Sulsel

Terpusat di Makassar, KASAD Hadiri Hari Juang TNI AD Ke 78,  Dan Berikan Apresiasi Kekompakan Forkopimda Sulsel

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   BERANDA   Daerah   FOTO   Headline   NEWS   TNI   TNI-POLRI
Pulang Kampung Demi Pengabdian’ Sosok Tenaga Ahli DPR-RI Andi Muhammad Yusuf Amirudin Nyaleg di Takalar

Pulang Kampung Demi Pengabdian’ Sosok Tenaga Ahli DPR-RI Andi Muhammad Yusuf Amirudin Nyaleg di Takalar

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   BERANDA   Daerah   Headline   Kilas Daerah
Di Kabupaten Gowa Dan Takalar Ashabul Kahfi Kembali Menyalurkan Bantuan.

Di Kabupaten Gowa Dan Takalar Ashabul Kahfi Kembali Menyalurkan Bantuan.

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   BERANDA   Daerah   Headline   Parlemen
Kunjungan di Makassar, Ketua Komisi VIII DPR RI Ashabul Kahfi Memberikan Bantuan Ke Keluarga Penerima Manfaat Untuk Masyarakat

Kunjungan di Makassar, Ketua Komisi VIII DPR RI Ashabul Kahfi Memberikan Bantuan Ke Keluarga Penerima Manfaat Untuk Masyarakat

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   BERANDA   BUSINESS   Daerah   Headline   Megapolitan   Nasional
Atasi Defisit Kelistrikan, PLN IP UPDK Tello Genjot Pengoperasian Pembangkit Baru

Atasi Defisit Kelistrikan, PLN IP UPDK Tello Genjot Pengoperasian Pembangkit Baru

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   Daerah   Ekobis
Aktivis Pemuda Takalar Minta  Pj Bupati Evaluasi Kinerja Sekda

Aktivis Pemuda Takalar Minta Pj Bupati Evaluasi Kinerja Sekda

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   Daerah   Headline   Kilas Daerah   Nasional   NEWS
Punya Potensi Besar, PLN Kembangkan Biomassa Berbasis Keterlibatan Masyarakat

Punya Potensi Besar, PLN Kembangkan Biomassa Berbasis Keterlibatan Masyarakat

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   Daerah   Headline   KILAS BUMN
Pilkades Akuni, Ruslan Terpilih Ungguli Empat Calon Kades 

Pilkades Akuni, Ruslan Terpilih Ungguli Empat Calon Kades 

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   Daerah   Headline   Kilas Daerah