Genjot Vaksinasi, Kasatlantas Polres Pangkep Terjun Langsung Arahkan Warga Untuk Vaksin Di Taman Bambu Runcing

TransKota.com - April 16, 2022
Genjot Vaksinasi, Kasatlantas  Polres Pangkep Terjun Langsung Arahkan Warga Untuk Vaksin Di Taman Bambu Runcing
 - (Genjot Vaksinasi, Kasatlantas Polres Pangkep Terjun Langsung Arahkan Warga Untuk Vaksin Di Taman Bambu Runcing)

TRANS KOTA, Pangkep – Personel Sat Lantas Polres Pangkep mengarahkan warga untuk melakukan vaksin di taman Bambu Runcing,Kecamatan Pangkajenne, Kabupaten Pangkep. Sabtu (16/04/2022).

Kasat Lantas Polres Pangkep Akp Ida Ayu Made Ari Suastini, S.H mengatakan bahw, kegiatan ini sebagai upaya untuk percepatan target vaksinasi di Kbupaten Pangkep, terutama menjelang idul fitri dan mudik.

“Capaian target vaksinasi harus sesuai target jelang Idul Fitir dan kami akan terus berupaya melakukan himbauan dan sosialisasi kepada masyarakat yang belum vaksin agar segera melakukan vaksin dosis 1,2 serta booster. Hal ini juga diharapkan agar terbentuknya herd immunity”, Ujar Kasat.

Selain mengarahkan warga untuk vaksin, Personel Sat Lantas Polres Pangkep juga memberikan edukasi tetap taat protokol kesehatan meskipun telah mendapatkan vaksin.

“Disiplin dan patuh terhadap Protokol Kesehatan dan Vaksinasi adalah kunci untuk memutus mata rantai penyebaran Covid-19. Sekali lagi ditegaskan, semua jenis vaksin aman, halal dan yang pasti gratis”, Pungkasnya.

Editor : Syamsul Bakhri/ Andi Eka/Andi A Effendy

Tinggalkan Komentar

Terkini Lainnya

Ini kata Warga ketika Melihat Video SAdAP Yang Viral !

Ini kata Warga ketika Melihat Video SAdAP Yang Viral !

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   BERANDA   Daerah   Headline   Hukum & Kriminal   Kilas Daerah
Hadiri Malam Kenal Pamit Kapolda Sulsel, Pangdam XIV/Hsn Berharap Sinergitas Antara Kodam XIV/Hsn dan Polda Terus Dapat Terjalin Baik

Hadiri Malam Kenal Pamit Kapolda Sulsel, Pangdam XIV/Hsn Berharap Sinergitas Antara Kodam XIV/Hsn dan Polda Terus Dapat Terjalin Baik

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   BERANDA   Daerah   Headline   Nasional
Terpusat di Makassar, KASAD Hadiri Hari Juang TNI AD Ke 78,  Dan Berikan Apresiasi Kekompakan Forkopimda Sulsel

Terpusat di Makassar, KASAD Hadiri Hari Juang TNI AD Ke 78,  Dan Berikan Apresiasi Kekompakan Forkopimda Sulsel

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   BERANDA   Daerah   FOTO   Headline   NEWS   TNI   TNI-POLRI
Pulang Kampung Demi Pengabdian’ Sosok Tenaga Ahli DPR-RI Andi Muhammad Yusuf Amirudin Nyaleg di Takalar

Pulang Kampung Demi Pengabdian’ Sosok Tenaga Ahli DPR-RI Andi Muhammad Yusuf Amirudin Nyaleg di Takalar

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   BERANDA   Daerah   Headline   Kilas Daerah
Di Kabupaten Gowa Dan Takalar Ashabul Kahfi Kembali Menyalurkan Bantuan.

Di Kabupaten Gowa Dan Takalar Ashabul Kahfi Kembali Menyalurkan Bantuan.

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   BERANDA   Daerah   Headline   Parlemen
Kunjungan di Makassar, Ketua Komisi VIII DPR RI Ashabul Kahfi Memberikan Bantuan Ke Keluarga Penerima Manfaat Untuk Masyarakat

Kunjungan di Makassar, Ketua Komisi VIII DPR RI Ashabul Kahfi Memberikan Bantuan Ke Keluarga Penerima Manfaat Untuk Masyarakat

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   BERANDA   BUSINESS   Daerah   Headline   Megapolitan   Nasional
Atasi Defisit Kelistrikan, PLN IP UPDK Tello Genjot Pengoperasian Pembangkit Baru

Atasi Defisit Kelistrikan, PLN IP UPDK Tello Genjot Pengoperasian Pembangkit Baru

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   Daerah   Ekobis
Aktivis Pemuda Takalar Minta  Pj Bupati Evaluasi Kinerja Sekda

Aktivis Pemuda Takalar Minta Pj Bupati Evaluasi Kinerja Sekda

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   Daerah   Headline   Kilas Daerah   Nasional   NEWS
Punya Potensi Besar, PLN Kembangkan Biomassa Berbasis Keterlibatan Masyarakat

Punya Potensi Besar, PLN Kembangkan Biomassa Berbasis Keterlibatan Masyarakat

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   Daerah   Headline   KILAS BUMN
Pilkades Akuni, Ruslan Terpilih Ungguli Empat Calon Kades 

Pilkades Akuni, Ruslan Terpilih Ungguli Empat Calon Kades 

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   Daerah   Headline   Kilas Daerah