Persiapan Ops Ketupat 2023, Kapolres Gowa Cek Jalur dan Lokasi Pos Pam di Wilayah Kecamatan Tinggimoncong

TransKota.com - April 7, 2023
Persiapan Ops Ketupat 2023, Kapolres Gowa Cek Jalur dan Lokasi Pos Pam di Wilayah Kecamatan Tinggimoncong
 - (TransKota.com)

Persiapan Ops Ketupat 2023, Kapolres Gowa Cek Jalur dan Lokasi Pos Pam di Wilayah Kecamatan Tinggimoncong

TRANS KOTA–Gowa Kapolres Gowa AKBP Reonald T.S Simanjuntak, S.H., S.I.K., M.M., M.I.K melaksanakan pengecekan jalur dan pos pengamanan menghadapi Operasi Ketupat Tahun 2023.

Dalam kegiatan tersebut melakukan pengecekan di pos pengamanan yang berada di dekat hutan vinus Malino, Jl. Sultan Hasanuddin, Kec. Tinggimoncong, Kabupaten Gowa, Kamis (6/4/2023).

Pada pengecekkan tersebut selain Kapolres Gowa, turut mendampingi Kabag Ops Kabag Ops Polres Gowa, AKP Darwis Daud dan Kapolsek Tinggimoncong Iptu Anwar Mansyur bersama Tripika Tinggimoncong.

Kapolres Gowa AKBP Reonald T.S Simanjuntakmengatakan, hari kita melaksanakan pengecekan jalur dalam rangka persiapan pelaksanaan Operasi Ketupat Tahun 2023. Mulai dari jalur yang akan digunakan para pemudik melintas hingga pos pengamanan di beberapa titik di wilayah hukum Polres Gowa khususnya di Kecamatan Tinggimoncong ini.

“Kunjungan kami di lokasi pos pengamanan di wilayah Kecamatan Tinggimoncong ini dalam rangka monitor jalur dan persiapan Pengamanan Hari Raya Idul Fitri 1444 H. Kami lakukan persiapan sedini mungkin untuk memberikan rasa nyaman dan aman para pemudik yang akan melintas Kabupaten Gowa khususnya di wilayah Kecamatan Tinggimoncong” katanya.

Kapolres menuturkan, pihaknya akan berusaha memberikan yang terbaik untuk masyarakat. Terutama mereka yang akan melaksanakan perjalanan baik dari arah kota sungguminasa Kabupaten Gowa menuju ke Kabupatenb Sinjai Barat yang dilalui lewat Tinggimoncong ini atau sebaliknya nyaman dan aman sepanjang perjalanan.

“Target dari kegiatan ini adalah dua hal, yaitu mengantisipasi kerawanan kamseltibcarlantas dalam hal kemacetan kemudian kita juga mengantisipasi terhadap adanya gangguan Kamtibmas,” ungkap AKBP Reonald.

(Herman Taruna melaporkan dari Gowa Sulawesi Selatan)

Tinggalkan Komentar

Terkini Lainnya

Ini kata Warga ketika Melihat Video SAdAP Yang Viral !

Ini kata Warga ketika Melihat Video SAdAP Yang Viral !

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   BERANDA   Daerah   Headline   Hukum & Kriminal   Kilas Daerah
Hadiri Malam Kenal Pamit Kapolda Sulsel, Pangdam XIV/Hsn Berharap Sinergitas Antara Kodam XIV/Hsn dan Polda Terus Dapat Terjalin Baik

Hadiri Malam Kenal Pamit Kapolda Sulsel, Pangdam XIV/Hsn Berharap Sinergitas Antara Kodam XIV/Hsn dan Polda Terus Dapat Terjalin Baik

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   BERANDA   Daerah   Headline   Nasional
Terpusat di Makassar, KASAD Hadiri Hari Juang TNI AD Ke 78,  Dan Berikan Apresiasi Kekompakan Forkopimda Sulsel

Terpusat di Makassar, KASAD Hadiri Hari Juang TNI AD Ke 78,  Dan Berikan Apresiasi Kekompakan Forkopimda Sulsel

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   BERANDA   Daerah   FOTO   Headline   NEWS   TNI   TNI-POLRI
Pulang Kampung Demi Pengabdian’ Sosok Tenaga Ahli DPR-RI Andi Muhammad Yusuf Amirudin Nyaleg di Takalar

Pulang Kampung Demi Pengabdian’ Sosok Tenaga Ahli DPR-RI Andi Muhammad Yusuf Amirudin Nyaleg di Takalar

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   BERANDA   Daerah   Headline   Kilas Daerah
Di Kabupaten Gowa Dan Takalar Ashabul Kahfi Kembali Menyalurkan Bantuan.

Di Kabupaten Gowa Dan Takalar Ashabul Kahfi Kembali Menyalurkan Bantuan.

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   BERANDA   Daerah   Headline   Parlemen
Kunjungan di Makassar, Ketua Komisi VIII DPR RI Ashabul Kahfi Memberikan Bantuan Ke Keluarga Penerima Manfaat Untuk Masyarakat

Kunjungan di Makassar, Ketua Komisi VIII DPR RI Ashabul Kahfi Memberikan Bantuan Ke Keluarga Penerima Manfaat Untuk Masyarakat

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   BERANDA   BUSINESS   Daerah   Headline   Megapolitan   Nasional
Atasi Defisit Kelistrikan, PLN IP UPDK Tello Genjot Pengoperasian Pembangkit Baru

Atasi Defisit Kelistrikan, PLN IP UPDK Tello Genjot Pengoperasian Pembangkit Baru

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   Daerah   Ekobis
Aktivis Pemuda Takalar Minta  Pj Bupati Evaluasi Kinerja Sekda

Aktivis Pemuda Takalar Minta Pj Bupati Evaluasi Kinerja Sekda

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   Daerah   Headline   Kilas Daerah   Nasional   NEWS
Punya Potensi Besar, PLN Kembangkan Biomassa Berbasis Keterlibatan Masyarakat

Punya Potensi Besar, PLN Kembangkan Biomassa Berbasis Keterlibatan Masyarakat

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   Daerah   Headline   KILAS BUMN
Pilkades Akuni, Ruslan Terpilih Ungguli Empat Calon Kades 

Pilkades Akuni, Ruslan Terpilih Ungguli Empat Calon Kades 

ARTIKEL HEADLINE   ARTIKEL TERKINI   ARTIKEL TERPOPULER   Daerah   Headline   Kilas Daerah